Minggu, 08 Mei 2016

Tips Singkat Menjinakan Ayam Yang Giras

Memang suatu yang menjengkelkan bila kita mempunyai ayam yang giras atau ayam yang takut kalau kita dekati. Ayam yang giras cenderung galak dan suka mematuk tangan apabila tangan kita masuk ke dalam kandang pada saat memberi makan. Dan ayam akan berontak jika kita memegangnya. Sedangkan ayam takut biasanya bila di dalam kandang sering merasa kaget jika didekati orang dan cenderung menabrakkan badannya ke kandang bila didekati karena ayam tersebut merasa takut dan ingin keluar dari kandang.  


Berikut adalah tips singkat cara menjinakan ayam yang sering praktekan oleh kebanyakan penghobi ayam.
  1. Beri makan ayam dengan teratur. Dengan cara itu ayam biasa mengenal anda dan tak akan kabur saat diberi makan.
  2. Usahakan pegang ayam sebelum diberi makan. selama dipegang, usap-usap kepala dan leher si ayam tersebut. Sesekali pegang paruhnya dan bersihkan kotoran yang melekat di sekitar paruh/hidung.
  3. Bila perlu mandikan ayam 2X seminggu.
  4. Sedini mungkin Usahakan menjinakan ayam pada saat umur ayam 1 bulan.
  5. Sering-seringlah memegang ayam tersebut agar si ayam semakin mengenal anda.

Selamat mencoba semoga sukses.
Share:

1 komentar:

  1. Merkur Progress 500 Adjustable Safety Razor | CCASino
    The Merkur Progress 500 is a premium, 온카지노 stylish, and aggressive double edge safety razor. The 700 is a timeless work of art. Its weight, weight and  Rating: 메리트카지노 5 · ‎1 vote · ‎$95.00 · ‎In stock หารายได้เสริม

    BalasHapus

Diberdayakan oleh Blogger.

PARTNER LINK